Main Article Content

Made Arya Budhi
Ni Nyoman Utami Januhari

Abstract

Lahan pertanian yang semakin berkurang mengakibatkan beberapa petani rumahan beralih menggunakan teknik pertanian aquaponik. Aquaponik merupakan salah satu metode dalam sistem pertanian yang bersifat simbiotik, di mana metode ini merupakan kombinasi dari akuakultur dan hidroponik, namun pemilihan bibit yang kurang tepat sering kali menyebabkan kurang optimalnya hasil pertanian. Pemanfaatan metode profile matching dapat membantu menyelesaikan permasalahan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bibit tanaman terbaik untuk sistem pertanian aquaponik  yang ditentukan dari metode profile matching. Uji coba penelitian dilakukan menggunakan beberapa jenis tanaman yang memiliki kriteria berbeda-beda. Metode profile matching akan digunakan untuk mendapatkan bibit jenis tanaman terbaik untuk sistem pertanian aquaponik berdasarkan pH air, kelembapan, suhu, dan jumlah pupuk.

Article Details

How to Cite
Budhi, M. A., & Januhari, N. N. U. (2019). Penerapan Metode Profile Matching dalam Penentuan Jenis Tanaman. Jurnal Sistem Dan Informatika (JSI), 13(2), 46-51. Retrieved from https://www.jsi.stikom-bali.ac.id/index.php/jsi/article/view/198
Section
Articles
Indexed and Journal List Title by: